Cara Mudah Menambahkan Link Profil Google+ di Blogger

Google+ semakin berkembang, Blogger kembali menyediakan sebuah fitur baru. Kamu sekarang dapat menambahkan link ke sebuah profil google+ dengan mudah tanpa perlu mengopy alamat linknya. Fitur ini disebut dengan Mention. Sebagai contohnya Facebook dan Twitter, kamu dapat menambahkan link profil orang lain dengan menambahkan tanda @...
Baca Selengkapnya

Ekstensi Generator Warna Untuk Google Chrome

Ketika saya sedang mencari-cari ekstensi di Toko Web Chrome. Saya menemukan sebuah ekstensi Google Chrome yang baru bernama Chroma dan ekstensi ini langsung menjadi favorit saya. Chroma adalah sebuah ekstensi generator warna. Sangat bermanfaat untuk para-para web designer untuk mengambil warna, menyimpan warna, terdapat 2 mode HEX dan...
Baca Selengkapnya

13 Alasan Saya Meninggalkan Blog Anda!

Saya mulai penasaran mengapa orang-orang akan menutup sebuah halaman website tanpa melihat isi dari halaman tersebut. Apa yang harus dilakukan untuk mencegah hal ini? Apakah halaman website anda betul-betul mengerikan? Sebelum membuat blog ini, kerjaan saya adalah membaca-baca website dan blog. Saya sangat suka mengunjungi situs-situs...
Baca Selengkapnya

Cara Mengatur Jadwal Sebuah Pos Di Blogger

Setiap blogger pasti berharap bisa mengepos di blog setiap hari. Tapi, waktu luang kita dalam mengupdate blog sangat terbatas. Contohnya saya, yang hanya bisa mengupdate blog seminggu 1 kali. Bahkan, ada orang yang mengupdate blog selama sebulan sekali. Tapi, kita pasti tidak menginginkan pembaca blog kita kecewa hanya karena kita tidak...
Baca Selengkapnya

5 Alasan Pembaca Tidak Menyebarkan Pos Anda

Sebagai seorang blogger, kita pasti mengharapkan artikel di blog kita disebarkan melalui layanan sosial media dan dibicarakan oleh pembaca kita. Karena penyebaran melalui sosial media adalah cara yang tercepat dan lebih praktis untuk mendapatkan pengunjung baru. Sekarang, kamu dapat melihat banyak blog yang telah memasang tombol-tombol/widget...
Baca Selengkapnya

Mengapa Kita Memerlukan Google Plus

Kalau kamu mengenali internet, pasti kamu kenal dengan Google, sebuah mesin pencari yang telah mendunia dan yang paling sering digunakan untuk mencari informasi. Google Plus, atau bisa disingkat menjadi G+ adalah situs sosial media yang dimiliki oleh Google dan memiliki fasilitas serta kepopuleran yang hampir sama dengan Facebook dan Twitter....
Baca Selengkapnya

Bagaimana Menambahkan Menu Opera.com

Pernah mengunjungi Opera.com? Kalau sekarang kita mengunjunginya pasti kita dapat melihat menu navigasi opera yang keren terdiri dari panduan hitam dan merah. Dan tentu saja, pos kali ini akan mengajar kamu bagaimana cara menambahkannya. Terima kasih untuk Lord Html yang menyebarkan widget ini. Lihat Contoh Widget>> Fitur...
Baca Selengkapnya

5 Cara Menulis Sebuah Pos Yang Menarik

Kamu pasti pernah mengunjungi sebagian besar blog. Beberapa diantaranya hebat, ada yang biasa saja, dan ada lagi yang jauh lebih buruk. Ternyata, beberapa blog yang memiliki artikel yang dibuat sendiri memiliki jumlah pengunjung yang rendah. Sedangkan beberapa blog yang artikelnya merupakan hasil dari menjiplak malahan memiliki pengunjung...
Baca Selengkapnya

Cara Menambahkan Galeri Pos Terpopuler Di Blog

Baru-baru ini, widget yang paling populer adalah widget Galeri Posting Terpopuler ini yang terkenal dengan sebutan Sliders atau Carousels. Widget ini menampilkan 10 foto dari posting terpopuler di blogmu secara horizontal. Sangat berguna untuk membuat pengunjung tetap tinggal di blog. Sebelum menambahkan widget ini, kamu harus tahu...
Baca Selengkapnya

Widget Komentar Terbaru Dengan Avatar Bulat

Widget Komentar Terbaru adalah widget yang diperlukan agar pengunjung tetap berada di halaman blog. Widget yang saya perkenalkan ini selain menaruh link dan isi komentar juga terdapat avatar yang bulat di sampingnya. Dan tentu saja, kamu juga dapat mengubah avatar defaultnya. Contoh widget: Cara Menambahkannya: Langkah 1. Pergi ke...
Baca Selengkapnya

Widget Pos Terbaru Yang Menampilkan Judul Saja

Widget posting terbaru adalah widget yang diperlukan oleh setiap blog. Karena membuat pengunjung lebih mudah menjelajahi halaman blognya. Widget yang akan saya perkenalkan ini adalah widget yang menampilkan posting terbaru secara simpel dengan hanya menampilkan judul postnya. Sangat berguna bagi yang takut blognya keberatan. Cara...
Baca Selengkapnya

Membuat Huruf Pertama Setiap Pos Menjadi Huruf Kapital

Cara lain dalam mendesain blog adalah mengubah huruf pertama menjadi huruf besar / kapital atau yang disebut Drop Caps. Efek ini membuat huruf pertama menjadi diperbesarkan dan mengambil posisi dari barisan kepertama sampai barisan ketiga atau keempat. Bukan cuma memperbesarkan, efek ini juga dapat mengubah font dan warna huruf tersebut....
Baca Selengkapnya

Kotak Pencarian CSS3 Bergaya Apple.com

Kamu pasti sudah mengenal kotak pencarian yang ada di Apple.com. Itu adalah kotak pencarian keren yang dapat melebar ketika diklik. Banyak orang yang ingin menambahkan kotak pencarian tersebut termasuk saya. Sekarang, akhirnya Bloggermint menyebarkan cara menambahkan kotak pencarian ini. Tersedia 3 macam warna kotak pencarian, yaitu dengan...
Baca Selengkapnya

Widget Berlangganan Dengan Background Melebar Pada Hover

Saya akan menyebarkan sebuah widget keren untuk berlangganan dengan blog kita. Widget CSS3 ini seperti sebuah daftar link berwarna dan dapat memperlebarkan background ketika mouse berada diatasnya. Widget ini tersedia untuk ditambahkan 4 social link termasuk: Facebook, Twitter, Google+, dan Pinterest serta 1 link berlangganan untuk RSS. Lihat...
Baca Selengkapnya

Menambah Traffic Dengan Mengatur Gambar

Jangan menganggap sepele dengan gambar yang diupload ke blog. Selain untuk menghiasi ataupun mengimformasikan berita, gambar juga bisa menambahkan traffic bila kita bisa mengaturnya. Mari saya jelaskan dulu. Kamu pasti biasanya men-upload gambar yang telah didownload dari Google atau gambar yang difotoin dengan kamera untuk diletakkan keblog,...
Baca Selengkapnya

Menghilangkan Kotak Komentar Pada Post Tertentu

Kamu tahu kotak komentar yang ada di setiap halaman dan posting blog kita, itu biasanya ditampilkan dengan cara embed. Tapi ada beberapa halaman yang tidak mau ditampilkan kotak komentarnya seperti halaman Forum, Buku Tamu, Site Map, dll. Untuk itu saya akan sebarkan cara menghilangkan kotak komentar berikut ini: Cara Menghilangkan Kotak...
Baca Selengkapnya

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers